Senin, 04 Juni 2012

KODE BERBAHAYA LABORATORIUM


KODE BERBAHAYA PADA BAHAN-BAHAN LABORATORIUM

MIKROSKOP


Cara Mencari Perbesaran Mikroskop
mungkin kalo di SMA, mencari perbesaran mikroskop adalah hal yang lumayan banyak rumusnya..tapi kali ini pembahasan saya tentang perbesaran mikroskop untuk SMP
.
yaitu
mudah saja...dengan cara :
PERBESARAN TOTAL MIKROSKOP = PERBESARAN PADA LENSA OKULER X PERBESARAN PADA LENSA OBJEKTIF
contohnya :
berapakah perbesaran pada mikroskop, jika perbesaran pada lensa objektif yang digunakan adalah 100x dan perbesaran lensa okuler yang digunakan adalah 5x...???
Jawab:
Perbesaran total = 5 x 100 = 500x
jadi perbesaran total pada mikroskop adalah sebesar 500x